KBRN, Tahuna: IPTU Revianto Anriz Kasat Reskrim Polres Sangihe berada di lokasi kebakaran di Sawang Bendar Kecamatan Tahuna Kabupaten Kepulauan Sangihe menanggapi kejadian ini menyatakan, tidak ada korban jiwa dan melakukan pengecekan kerugian materi dan belum memastikan penyebab kebakaran ini dan akan dipastikan pada tahap penyidikan dan Lakukan olah TKP/Tempat Kejadian Perkara.
“setelah mendapat informasi, kami anggota langsung kesini dan musibah ini tidak ada korban jiwa. Iya kami melakukan pengecekan kerugian materi dan belum memastikan penyebab kebakaran ini dan akan dipastikan pada tahap penyidikan dan Lakukan olah TKP/Tempat Kejadian Perkara.”kata Anriz
Penanganan awal, pemadaman terkonsentrasi ke titik kebakaran, juga antisipasi api menyebar di sekitar lokasi.(ivon)
0 Komentar