Deskripsi Gallery
Sebagai tindak lanjut dari kesepakatan kerjasama antara RRI dan BMKG, maka RRI Jember melakukan Kerjasama dengan BMKG Banyuwangi dalam hal peningkatan kegiatan kualitas layanan publik Siaran Informasi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (MKG) di kantor BMKG Banyuwangi, senin 8 Februari 2021. Penandatanganan dilakukan oleh Kepala LPP RRI Jember Suroso, SE dan Kepala BMKG Banyuwangi Dhira Utama, S.Kom.
Gallery Info
- Dibuat oleh : Julianto Muhari
- Tanggal : 11 Peb 2021